Jumat, 04 Maret 2011

Manusia dan Keindahan


Manusia dan keindahan merupakan yang saling terkait satu sama dengan yang lain, sebab Keindahan berupa  susunan yang teratur dari bagian yang erat antara satu dengan lainny dan sesuatu yang memiliki proporsi yang harmonis dan mempunyai keserasian obyek dengan tujuannya. Dan keindahan itu pun bisa didalam sesuatu sebab keindahan terdapat di sebuah seni. Karena seni itu adalah salah sesuatu kita menuangkan keindahan itu seperti pelukis yang melukis sebuah pemandangan yang menurutnya itu indah. Keindahan memiliki nilai yang terkandung didalamnya seperti halnya sebuah pemandangan yang membuat para pelukis  tertarik melukis pemadangan tersebut, sebab nilai keindahan pemandangan yang dilukis oleh pelukis itu mempunyai nilai estetik yang bisa membuat seorang pelukis itu ingin menikmati keindahan itu.
Keindahan itu memiliki sesuatu yang indah yang bisa membuat manusia ingin memiliki hidup yang indah, karena manusia itu pingin hidup yang indah. Tapi terkadang semuanya itu tidak berjalan dengan apa yang kita harapkan, sebab terkadang manusia itu melanda dimana manusia itu terpuruk seperti manusia yang tersiksa dalam hati maupun fisikly dan penderitaan kekerasan yang dialami oleh manusia, itulah setiap manusia mencari keindahan dalam hidupnya. Supaya  manusia menikmati keindahan dari keagungan Tuhan yang telah Dia buat untuk manusia. Oleh karena itu, berbagai macam makna keindahan bisa
dirasakan jika manusia dapat mempersepsikan keindahan secara penuh dan merasakannya
sesuai dengan hati. Persepsi manusia terhadap suatu obyek pada dasarnya
tidak pernah tetap dan selalu berevolusi sesuai dengan perkembangan budaya dan sosial
masyarakat